Deddy Corbuzier Minta Jatah Menteri Peranan Wanita, Prabowo Subianto Berikan Tanggapan Seperti Ini

- Pewarta

Rabu, 14 Februari 2024 - 16:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Calon Presiden, Prabowo Subianto. (Instagram.com/@Prabowo)

Calon Presiden, Prabowo Subianto. (Instagram.com/@Prabowo)

FOKUSSIBER.COM – Capres nomor urut 2 Prabowo Subianto tertawa terbahak-bahak ketika Deddy Corbuzier dalam podcast terbarunya.

Deddy berseloroh meminta jatah menteri jika Prabowo menang jadi Presiden, Selasa (13/2/2024).

“Seandainya Bapak jadi Presiden, kalau saya titip jabatan, misalnya saya jadi, omongin ngga ya? Saya pengen jadi menteri peranan wanita Pak,” kata Deddy.

Saat mendengar itu, raut wajah Prabowo nampak terheran dan tertawa terbahak-bahak.

Dengan kelakarnya, Prabowo mengatakan jika Deddy tidak cocok dengan jabatan itu.

“Menurut gue, lo ga cocok lo. Menurut gue sih. Hahaha lo ngga ada potongan lo,” kata Prabowo seraya tertawa.

Baca artikel lainnya di sini : Wawancara Eksklusif Prabowo Subianto di Podcast Deddy Corbuzier Dibanjiri Komentar Warganet

“Kalau gue bilang gak usah ditanya, pake ditanya, ya namanya usaha Pak, atau apalah,” jawab Deddy seraya tertawa.***

Artikel di atas juga sudah dìterbitkan di portal berita nasional Harianindonesia.com

Sempatkan juga untuk membaca artikel menarik lainnya, di portal berita Kilasnews.com dan Infokumkm.com

Berita Terkait

Puan Maharani Jelaskan Soal Pertemuan Kader PDI Perjuangann Pramono Anung dengan Prabowo Subianto
Minta Maaf untuk Pak Harto, Mbak Tutut: Apa yang Dilakukan Saat iitu demi Kepentingan Bangsa dan Negara
Jumlah Menteri Kabinet di Pemerintahan Presiden Terpilih Prabowo Subianto ​​akan Mencapai 44 Orang
Disebut Presiden Belum Sampaikan Ingin Mundur, Menseskab Pramono Anung: Sudah Berkali-kali Ajukan Mundur
Berpisah dengan PBNU, Muhaimin Iskandar Nyatakan ke Depan PKB akan Jadi Partai yang Independen dan Mandiri
Usai Bertemu Partai NasDem, Prabowo Subianto Terima PPP untuk Gabung Koalisi Indonesia Maju
Airlangga Hartarto Undur Diri dari Posisi Ketua Umum Golkar, Luhut Binsar Panjaitan Tanggapi Keputusan Itu
Parpol Isyaratkan Sohibul Iman Jadi Cawagub Jakarta Pendamping Cagub Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta 2024
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 14:54 WIB

Kongsi Media Lakukan Reposisi Harianindonesia.com, dari Portal Berita Nasional Jadi Media Ekonomi dan Bisnis

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 11:38 WIB

Siap Kelola Beberapa Titik Tambang, Muhammadiyah Kaji Eks Perusahaan Adaro, Kideco, dan Arutmin

Kamis, 10 Oktober 2024 - 15:56 WIB

Indonesia Sering Mendapat Penentangan dan Rayuan dari Asing, Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Ungkap Alasannya

Senin, 7 Oktober 2024 - 17:18 WIB

CSA Index Oktober Naik ke 76,09: Kebijakan Pemerintahan Baru dan Penguatan Rupiah Dorong Optimisme

Minggu, 29 September 2024 - 09:34 WIB

Rilispers.com Layani Publikasi Khusus di Media Ekonomi dan Bisnis untuk Pencitraan dan Pemuliĥan Citra

Sabtu, 28 September 2024 - 15:55 WIB

Hanya @ Rp500.000, Tarif Publikasi Press Release di Portal Berita Anggota Grup Hallo Media Network (HMN)

Jumat, 20 September 2024 - 10:17 WIB

Agro Media Network Luncurkan Portal Sawitpost.com, Dukung Ketahanan Pangan dan Ketahanan Energi Nasional

Kamis, 5 September 2024 - 13:57 WIB

Kenaikan CSA Index September 2024 Menggambarkan Sentimen Positif di Pasar Modal dan Penguatan IHSG

Berita Terbaru