Debat Calon Wakil Presiden Bakal Digelar Malam Ini di Jakarta Convention Center Senayan, Jakarta

- Pewarta

Jumat, 22 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Debat Calon Wakil Presiden digelar di Jakarta Convention Center  Senayan, Jakarta. (instagram.com/@nsmti i.isi)

Debat Calon Wakil Presiden digelar di Jakarta Convention Center Senayan, Jakarta. (instagram.com/@nsmti i.isi)

FOKUSSIBER.COM – Debat calon wakil presiden (Cawapres) perdana bakal digelar Jumat, 22 Desember 2023 malam ini.

Adapun tema yang diangkat pada debat Cawapres soal bidang ekonomi dan infrastruktur.

Yakni meliputi ekonomi kerakyatan dan ekonomi digital, keuangan, pajak dan tata kelola APBN-APBD, investasi, perdagangan, infrastruktur, dan perkotaan.

Debat ini akan digelar di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta, pukul 19.00 WIB.

Debat ini akan digelar selama 150 menit, durasi khusus debat yaitu 120 menit.

Lihat konten video lainnya, di sini: VIDEO: LSI Denny JA Sebut Dua Faktor Elektabilitas Gerindra Melampaui PDIP, Salah Satunya Faktor Internal Prabowo

Di mana dari waktu tersebut akan dibagi menjadi enam segmen.

Berikut segmen lengkapnya:

Segmen 1:

Penyampaian visi misi dan program kerja.

Dalam kesempatan ini, Cawapres nomor urut 2 Gibran Rakabuming Raka mendapat urutan pertama.

Durasi untuk menyampaikan visi misi dan program kerja adalah 4 menit.

Baca Juga:

Hari Raya Idul Fitri 1445 H, Prabowo Subianto Halal Bihalal bersama Gibran dan Kerabat di Kertanegara

Portal berita ini menerima konten video dengan durasi maksimal 30 detik (ukuran dan format video untuk plaftform Youtube atau Dailymotion) dengan teks narasi maksimal 15 paragraf. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

Kapan Silaturahmi Lebaran antara Prabowo dengan Megawati? Sufmi Dasco Ahmad Beri Jawaban Begini

Prabowo Subianto Sebut Partai Golkar Berperan Penting pada Saat Kampanye Berlangsung

Masing-masing disampaikan oleh setiap paslon.

Segmen 2, 3, 4 dan 5:

Pendalaman visi misi, dan program kerja.

Moderator akan mengajukan pertanyaan dan peserta debat diberi waktu menjawab selama 2 menit.

Para peserta debat lain akan saling menanggapi.

Durasi untuk menanggapi dan menjawab tanggapan masing-masing 1 menit.

Segmen 6:

Penutup atau closing statement.

Masing-masing peserta debat atau capres akan memberikan pernyataan penutup.***

Berita Terkait

HUT Partai Gerindra, Inilah Momen Prabowo Subianto Sapa dan Peluk Perwakilan PDI Perjuangan
Prabowo Subianto Sebut Ada Pihak-pihak yang Berupaya untuk Memisahkan Dirinya dengan Jokowi
Litbang Kompas Ungkap Sebanyak 84,7 Persen Rakyat Kecil Puas dengan Pemerintahan Prabowo
PDI Perjuangan Ungkap Alasan Megawati Soekarnoputri Bersedia Bertemu dengan Prabowo Subianto
Ketua KPK Buka Suara Soal Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Belum Ditahan Meskpun Sudah Jadi Tersangka
Ada Pihak yang Diam-diam Incar Posisi Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri: Gila!
Jokowi Ucapkan Selamat Ulang Tahun, Panda Nababan: PDIP Sudah Legawa dengan yang Dilakukan Jokowi
Hasto Kristiyanto Siapkan Pledoi atau Pembelaan Dìri dalam 7 Bahasa, PDI Perjuangan Ungkap Alasannya

Berita Terkait

Minggu, 16 Februari 2025 - 11:38 WIB

HUT Partai Gerindra, Inilah Momen Prabowo Subianto Sapa dan Peluk Perwakilan PDI Perjuangan

Selasa, 21 Januari 2025 - 08:20 WIB

Litbang Kompas Ungkap Sebanyak 84,7 Persen Rakyat Kecil Puas dengan Pemerintahan Prabowo

Kamis, 16 Januari 2025 - 07:37 WIB

PDI Perjuangan Ungkap Alasan Megawati Soekarnoputri Bersedia Bertemu dengan Prabowo Subianto

Rabu, 15 Januari 2025 - 10:09 WIB

Ketua KPK Buka Suara Soal Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Belum Ditahan Meskpun Sudah Jadi Tersangka

Senin, 13 Januari 2025 - 14:31 WIB

Ada Pihak yang Diam-diam Incar Posisi Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri: Gila!

Berita Terbaru